
ketahuilah bahwa goresan tangan anda pada secarik kertas dapat memberikan gambaran mengenai karakteristik dan kepribadian anda. Hal ini berarti bahwa tulisan tangan anda bisa menceritakan tentang anda yang sebenarnya. Secara singkat, tanda tangan kita adalah cermin bagaimana kita ingin dilihat oleh dunia. Dan tulisan tangan kita sangat terkait erat dengan pikiran bawah sadar kita. Oleh karena itu, jika tanda tangan kita mencerminkan sinyal-sinyal...